Dikutip dari beberapa sumber terpercaya yang mengatakan bahwa buah mangga merupakan salah satu jenis buah yang termasuk makanan tertua selama 4000 tahun terakhir di mana buah ini memiliki warna kulit jingga kuning hingga hijau dan memiliki beberapa kandungan nutrisi seperti vitamin dan juga mineral yang sangat dibutuhkan oleh tubuh untuk meningkatkan kesehatan, Lalu apa saja sih manfaat yang akan diberikan jus mangga untuk kesehatan tubuh anda Simak penjelasan lengkapnya di bawah ini
Membantu mencegah penyakit jantung
Dikarenakan buah mangga memiliki kandungan serat kalium dan juga vitamin maka apabila anda mengkonsumsi jus mangga dapat membantu tubuh untuk mencegah penyakit jantung Hal ini dikarenakan Apabila ada kenaikan asupan kalium yang sebanding dengan penurunan zat yodium di dalam tubuh maka dengan mengkonsumsi cukup asupan jus mangga dalam sehari hal itu sangat bermanfaat untuk menurunkan resiko terjadinya penyakit jantung
Menutrisi kulit dan rambut
Pastinya anda tidak tahu bahwa jus mangga juga sangat baik untuk kesehatan kulit dan juga rambut Hal ini dikarenakan jus mangga memiliki kandungan vitamin A yang sangat baik untuk meningkatkan nutrisi kulit selain itu juga vitamin A yang ada di dalam jus mangga sangat diperlukan oleh tubuh anda untuk meningkatkan pertumbuhan semua jaringan yang ada di dalam tubuh
Selain dari beberapa manfaat diatas dari jus mangga di mana Anda juga harus mengetahui beberapa kandungan nutrisi yang ada di dalam jus mangga ini seperti
Vitamin C
Apabila anda mengkonsumsi asupan nutrisi vitamin C secara cukup per harinya maka hal tersebut dapat membantu anda untuk menurunkan beberapa serangan bakteri penyebab beberapa penyakit seperti pilek flu dan lain-lain
Beta karoten
Warna jingga yang terdapat pada kulit mangga memiliki kandungan betakaroten yang sangat dibutuhkan oleh tubuh anda untuk sehari-hari dimana nantinya tubuh anda akan menggunakan senyawa tersebut untuk membentuk vitamin A yang bisa meningkatkan kesehatan mata
Kalium
Dengan memiliki kandungan mineral kalium yang ada didalam tubuh memiliki fungsi dapat membantu kesehatan jantung saraf dan juga otot untuk berfungsi lebih maksimal karena kalium juga memiliki fungsi dapat mengatur tekanan darah dan juga Keseimbangan cairan yang ada di dalam tubuh anda