Permen merupakan salah satu jenis makanan yang nantinya dapat memanjakan lidah anda dengan memiliki rasa yang manis tetapi apabila anda mengonsumsi makanan manis tersebut dalam jumlah yang berlebihan juga tidak akan sehat untuk kesehatan tubuh dikutip dari beberapa sumber Apabila Anda terlalu banyak konsumsi makanan manis nantinya bisa memberikan beberapa masalah seperti dari kerusakan gigi meningkatkan resiko penyakit diabetes dan juga peningkatan berat badan
Berarti Anda tidak perlu khawatir karena ada masih beberapa pilihan makanan manis yang bisa dijadikan sebagai pengganti permen di mana Anda dapat mengambil makanan manis tersebut tanpa harus takut kadar gula darah Anda meningkat dan juga sangat aman untuk kesehatan tubuh lalu di bawah ini adalah beberapa jenis makanan manis yang sehat di mana Bisa Anda jadikan sebagai pengganti permen
Buah kering
Anda bisa mengganti permen anda dengan beberapa pilihan buah kering gimana buah kering ini memiliki kandungan kalori yang lebih rendah daripada permen lebih banyak juga memiliki kandungan nutrisi serat dan mineral dari buah-buahan tetapi buah kering ini juga memiliki kandungan kalori yang lebih tinggi daripada buah-buahan segar gimana dalam satu cangkir Anggur yang hanya memiliki kandungan 60 kalori tetapi didalam 2 sendok makanan Kismis memiliki kandungan lebih dari 80 kalori maka dari itu Anda dapat mencampurkan buah-buahan kering tersebut dengan kacang-kacangan seperti almond kenari kacang tanah dan beberapa jenis kacang-kacangan yang lain
Anggur beku
Ketika anda sedang mendengar nama ini pastinya anda sudah terbayang bukan bagaimana bentuknya daripada Anda yang mengkonsumsi permen permen manis di mana anggur manis yang sudah dibukukan juga dapat menjadi pengganti permen tersebut dimana tekstur dari anggur buku tersebut nantinya akan sangat hanya dengan memiliki rasa yang manis Dimana anda dapat membuktikan sebanyak 20 butir buah anggur manis Lalu Anda bisa mendapatkan asupan 50 kalori dan juga 12 gram karbohidrat Dikutip dari beberapa sumber di mana Aku juga memiliki kandungan serat dan juga air yang di mana bisa membantu untuk meningkatkan Keseimbangan cairan di dalam tubuh serta bisa membuat buang air besar anda menjadi lancar dan teratur